Sebutkan Cara Melestarikan Tumbuhan dan Hewan Yang Mendekati Kepunahan!

 

Cara Melestarikan Tumbuhan Yang Mendekati Kepunahan

IPA – Biologi SD

Soal

Sebutkan Beberapa Cara Melestarikan Tumbuhan Yang Mendekati Kepunahan!

Jawaban

  1. Tidak Mendukung Kegiatan yang Merusak Lingkungan
  2. Melindungi tumbuhan yang hampir punah tersebut
  3. Membuat undang – undang jika ada yang memburunya.
  4. Membuat tempat khusus untuk melestarikan tanaman tersebut

Pembahasan

Indonesia memiliki beragam satwa hewan dan tumbuhan yang berbeda dengan negara lain. Selain itu, Indonesia juga memiliki banyak hewan dan tumbuhan langka, beberapa di antaranya hampir punah. 

Dalam Buku Pelajaran di sekolah kita belajar bagaimana upaya atau cara melestarikan tumbuhan dan hewan yang terancam punah.

Ternyata ada begitu banyak cara yang bisa dilakukan oleh kita manusia untuk menjaga kelestariannya. Sangat penting untuk melestarikan hewan dan tumbuhan yang hampir punah, agar terus berkembang biak dan tidak punah.

Berikut Cara Melestarikan Tumbuhan dan Hewan dari Kepunaan:

Langkah-langkah yang dapat kita lakukan untuk melestarikan satwa langka di Indonesia adalah:

1. Menambah pengetahuan tentang hewan

2. Tidak mendukung kegiatan yang merusak lingkungan

3. Perlindungan lingkungan

4. Kunjungi Taman Nasional

5. Budidaya tanaman asli

6. Perlindungan hewan yang terancam punah

7. Melindungi tumbuhan yang hampir punah tersebut

8. Membuat undang – undang jika ada yang memburunya.
8. Membuat tempat khusus untuk melestarikan tanaman tersebut

10. Jangan ganggu hewan dan tumbuhan

Hewan dan tumbuhan menjadi terancam punah karena beberapa faktor dan alasan, antara lain:

1. Perusakan habitat

Adanya aktivitas manusia dapat mempersempit habitat hewan dan tumbuhan sehingga tidak dapat mempertahankan kelangsungan hidupnya.

2. Polusi

Tidak bisa dipungkiri bahwa manusia kini hidup berdampingan dengan polusi, mulai dari asap kendaraan dan sampah plastik hingga limbah pabrik.

3. Arang

Manusia berburu banyak hewan dan tumbuhan, dan bagian dari tubuh mereka yang berharga diambil.

Contohnya adalah gajah yang diambil gadingnya.

4. Dijual

Banyak orang menginginkan hewan atau tumbuhan langka. Misalnya, burung cendrawasih dibeli karena keindahannya. Semakin langka, semakin kecil populasinya.

Nah, itulah beberapa cara melestarikan hewan dan tumbuhan dari aktivitas manusia agaar terhindar agar terhindar dari kepunahan. Populasi yang besar dapat merusak habitat hewan atau tumbuhan, Sobat Finkle. Bahkan lingkungan seperti hutan yang menjadi tempat hewan dan tumbuhan dapat disulap menjadi perumahan.